Portal Jadwal Training & Consulting, Sertifikasi dan Non-Sertifikasi

Petroleum Industry Business & Financial Principles

January 14, 2025

Petroleum Industry Business & Financial Principles

Jadwal Pelatihan Petroleum Industry Business & Financial Principles

TanggalTempatKota
11 - 12 Februari 2025Loman Park HotelYogyakarta

 

PENDAHULUAN

Proses bisnis, keuangan dan akuntansi yang digunakan pada industri minyak dan gas (migas) Indonesia berbeda dengan industri lain karena diatur berdasarkan sistem kontrak bagi hasil atau Production Sharing Contract (PSC) yang memiliki karakteristik tertentu. Meskipun produksi minyak mentah Indonesia terus turun selama beberapa tahun terakhir, namun industri migas tetap berperan penting dalam memberi kontribusi signifikan terhadap perekonomian nasional.

Kursus ini memberikan gambaran tentang kegiatan bisnis industri migas dan pemahaman dasar mengenai karakter ekonomi serta proses bisnis, akuntansi dan keuangan yang digunakan di dalamnya untuk melakukan operasi bisnis secara rutin dan mengambil keputusan investasi.

 

OUTLINE MATERI Training Petroleum Industry Business & Financial Principles

  • Gambaran Industri: eksplorasi, eksploitasi, pengangkutan, pengolahan, niaga & distribusi, bisnis gas, dst.
  • Bisnis & Pengolahan Migas: prinsip akuntansi migas, profil investasi dan ekonomi industri migas, dst.
  • Fiscal Terms & Jenis Jenis Pengusahaan Hulu Migas: Concession, Service Contracts, Production Sharing.
  • Struktur & Regulatory Framework Industri Migas.
  • Prinsip – prinsip Production Sharing Contract (PSC).
  • Indonesian PSC Terms
  • Keuangan & Akuntansi PSC
  • Produksi, Penetapan Harga & Cost Recovery
  • Mekanisme Pelaksanaan PSC (Perencanaan & Pengendalian)
  • Case Study – PSC Project Economics

 

TRAINING METHOD

Presentation

Discussion

Case Study

Evaluation

 

FACILITY

Training Kit

Handout

Certificate

Lunch + 2x Coffee Break

Souvenir

Pick Up Participant (Yogyakarta only)

Form Pre-Registrasi

Data Materi Training

Topik Training : Petroleum Industry Business & Financial Principles
Link
*Jumlah Peserta Estimasi Jumlah Peserta yang di ajukan
*Nama Peserta Yang Didaftarkan

Personal Data

*Nama
*Jabatan Jabatan/Divisi/Departement
*Nama Perusahaan
*Alamat Perusahaan
*Email Perusahaan
*Email Alternatif eg: gmail, yahoo, hotmail
*Telepon Kantor
Ekstensi
*Handphone
* Harus di isi
TAGS , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , ,