Portal Jadwal Training & Consulting, Sertifikasi dan Non-Sertifikasi
Tanggal | Tempat | Kota |
---|---|---|
24 - 26 Februari 2025 | Grand Hotel Preanger | Bandung |
OVERVIEW
Waterwaste Treatment Plant (WWTP) berperan penting dalam pengelolaan air limbah industri dan domestik, yang bertujuan untuk mengurangi dampak lingkungan dan memenuhi standar kualitas air yang aman untuk dibuang kelingkungan. Namun, untuk memastikan proses pengolahan limbah berjalan secara efisien dan efektif, diperlukan pendekatan yang tepat dalam optimalisasi proses dan peningkatan kinerja plant.
Training ini dirancang untuk memberikan pemahaman mendalam terkait teknologi dan metodologi yang di gunakan dalam pengolahan air limbah, serta strategi untuk meningkatkan efisiensi dan performa WWTP. Peserta akan mempelajari proses pengolahan yang digunakan, identifikasi masalah umum yang terjadi dalam operasional, serta cara untuk melakukan perbaikan dan optimalisasi sistem.
TUJUAN PELATIHAN
MATERI Training Optimalisasi Proses Dan Peningkatan Kinerja Water Waste Treatment Plant
1. Overview Water Waste Treatment Plant (WWTP)
2. Identifikasi Masalah Umum Pengolahan Air Limbah
3. Optimalisasi Proses Pengolahan
4. Pemeliharaan dan Troubleshooting
5. Diskusi dan Study Case
TRAINING METHOD
Pre Test
Presentation
Discussion
Case Study
Post Test
Evaluation
FACILITIES
Training Kit
Handout
Certificate
1x Lunch & 2x Coffee Break
Souvenir
Data Materi Training | |
Topik Training | : Optimalisasi Proses Dan Peningkatan Kinerja Water Waste Treatment Plant |
Link | |
*Jumlah Peserta | Estimasi Jumlah Peserta yang di ajukan |
*Nama Peserta Yang Didaftarkan | |
Personal Data | |
*Nama | |
*Jabatan | Jabatan/Divisi/Departement |
*Nama Perusahaan | |
*Alamat Perusahaan | |
*Email Perusahaan | |
*Email Alternatif | eg: gmail, yahoo, hotmail |
*Telepon Kantor | |
Ekstensi | |
*Handphone | |
* Harus di isi | |
![]() | |